Sinopsis:
Drama ini memiliki setting waktu pada akhir periode kerajaan Goryeo menuju ke periode awal kerajaan Joseon. My Country menceritakan tentang dua sahabat yang saling menodongkan pedang satu sama lain karena sebuah kesalahpahaman. Seo Hwi (Yang Se Jong) adalah seorang pejuang. Ayah Seo Hwi, Seo Geom merupakan komandan militer terkenal. Seo Hwi sendiri hidup dengan tidak berkompromi dalam hal ketidakadilan. Tetapi, karena sebuah insiden, hidup Seo Hwi berubah menjadi neraka, tetapi ia masih berusaha tersenyum. Sementara, Nam Sun Ho (Woo Do Hwan) adalah sosok yang cerdas dan berbakat. Karena ibunya dilahirkan di dalam keluarga kelas terendah, Nam Sun Ho juga dipandang rendah oleh orang lain. Nam Sun Ho ingin lulus ujian dinas militer. Akan tetapi, karena skandal korupsi yang melibatkan ayahnya, Nam Sun Ho kehilangan mimpinya tersebut. Yang membuat segalanya lebih buruk, Sun Ho terlibat konflik dengan sahabatnya, Seo Hwi karena sebuah kesalahpahaman.
Drama ini memiliki setting waktu pada akhir periode kerajaan Goryeo menuju ke periode awal kerajaan Joseon. My Country menceritakan tentang dua sahabat yang saling menodongkan pedang satu sama lain karena sebuah kesalahpahaman. Seo Hwi (Yang Se Jong) adalah seorang pejuang. Ayah Seo Hwi, Seo Geom merupakan komandan militer terkenal. Seo Hwi sendiri hidup dengan tidak berkompromi dalam hal ketidakadilan. Tetapi, karena sebuah insiden, hidup Seo Hwi berubah menjadi neraka, tetapi ia masih berusaha tersenyum. Sementara, Nam Sun Ho (Woo Do Hwan) adalah sosok yang cerdas dan berbakat. Karena ibunya dilahirkan di dalam keluarga kelas terendah, Nam Sun Ho juga dipandang rendah oleh orang lain. Nam Sun Ho ingin lulus ujian dinas militer. Akan tetapi, karena skandal korupsi yang melibatkan ayahnya, Nam Sun Ho kehilangan mimpinya tersebut. Yang membuat segalanya lebih buruk, Sun Ho terlibat konflik dengan sahabatnya, Seo Hwi karena sebuah kesalahpahaman.
Bahasa
Sutradara
Negara
Budget
Revenue
Kualitas
Bintang Film
Tagline